Thursday, February 27, 2020

Muatan IPS

2 comments
Jum'at, 28 Februari 2020 Adat lstiadat di Indonesia Adat Istiadat Indonesia – Indonesia adalah negara budaya. Dengan keanekaragaman budaya dari setiap daerah, tidak heran jika negara ini juga mempunyai beragam adat istiadat yang masih dilestarikan hingga saat ini. Adat istiadat dilakukan sesuai dengan kebiasaan masyarakat sekitar, dan dari sinilah kekayaan budaya Indonesia semakin terasa.Setiap suku mempunyai adat dan tradisi yang berbeda. Sebagai contoh, tradisi masyarakat Jawa berbeda dengan tradisi masyarakat Bali,...

Wednesday, February 26, 2020

Muatan IPA

0 comments
Kamis, 27 Februari 2020 Faktor  yang Mempengaruhi Siklus Air A. PENGERTIAN DAUR AIRDaur air merupakan suatu proses dimana air mengalami perputaran dari bumi ke atmosfer dan akan kembali ke bumi, hal itu terjadi secara terus – menerus melalui            tahapan – tahapan sebagai berikut : 1.   Tahap evaporasi ( penguapan )Air yang berada di lautan, danau, dan sungai akan mengalami evaporasi atau penguapan karena adanya pengaruh suhu panas yang berasal dari sinar matahari. 2. ...

Tuesday, February 25, 2020

Contoh Soal Tema 8 Sub 1

0 comments
Rabu,26 Februari 2020 Soal -sosl tema 8, Sub. Tema 1A. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA HURUF A, B, C ATAU D PADA JAWABAN YANG BENAR!1. Air adalah salah satu sumber daya alam yang sangat penting bagi kehidupan manusia, antara lain berfungsi sebagai ….a. Sumber barang elektronikb. Alat untuk membuat tanamanc. Sumber minumand. Alat untuk bahan bakar2. Selain manusia, tumbuhan juga membutuhkan air antara lain untuk proses ….a. Respirasib. Fotosintesisc. Penggugurand. Pelapukan3. Ikan-ikan di sungai akan mati  jika tidak ada air, hal ini mennandakan...

Monday, February 24, 2020

Muatan IPA

0 comments
Selasa , 25 Februari 2020 Siklus air.Siklus air atau siklus hidrologi adalah sirkulasi air yang tidak pernah berhenti dari atmosfer ke bumi dan kembali ke atmosfer melalui kondensasi, presipitasi, evaporasi dan transpirasi.Pemanasan air laut oleh sinar matahari merupakan kunci proses siklus hidrologi tersebut dapat berjalan secara terus menerus. Air berevaporasi, kemudian jatuh sebagai presipitasi dalam bentuk hujan, salju, hujan es dan salju (sleet), hujan gerimis atau kabut.Evaporasi / transpirasi - Air yang ada di laut, daratan, sungai, tanaman, dan sebagainya...

Sunday, February 23, 2020

Muatan IPS

0 comments
, 21 Pebruari 202 Hari : Senin,24 Februari 2020 1. Keragaman Secara garis besar, tempat tinggal masyarakat dapat di bedakan menjadi dua, yaitu masyarakat yang tinggal di pedesaan dan masyarakat yang tinggal di perkotaan. Sebagian masyarakat Indonesia tinggal di pedesaan. Mata pencarian utama mereka adalah bidang pertanian. Oleh karena itu, Indonesia di sebut dengan negara agraris. Negara agraris adalah negara yang sebagian besar penduduknya bermata pencarian sebagaiMasyarakat pedesaan dan pesisir masih mengandalkan keadaan alam sekitarnya....

Thursday, February 20, 2020

MUATAN IPS

1 comments
Jum'at, 21 Februari 2020 Jenis -jenis Kegiatan EkonomiKegiatan ekonomi adalah semua kegiatan yang dilakukan manusia untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Jika dicermati, kegiatan ekonomi dilakukan dengan memanfaatkan sumber daya alam. Sebagai negara kepulauan, Indonesia dikarunia sumber daya alam melimpah. Karunia ini sudah sepantasnya kita syukuri dengan memanfaatkan secara bijak. Pemanfaatan sumber daya alam tersebut dapat dilihat pada berbagai bidang usaha.1. AgrarisUsaha agraris meliputi kegiatan pertanian dan...

Wednesday, February 19, 2020

Materi Tangga Nada

0 comments
Kamis,20 Februari 2020 Tangga nada memiliki dua varian yaituyang biasa disebut "Tangga Nada Dasar" dan ada yang disebut dengan "Tangga Nada # (baca: kruis/kres) atau b (baca: mol). Simbol mol berbentuk seperti huruf 'b'. Tangga nada kres atau mol mulai dari 1 kres/mol sampai 7 kres/mol. Tema yang akan saya coba angkat disini adalah tentang Tangga Nada Dasar Tangga Nada Dasar adalah tangga nada dengan nada dasar 1 (baca: do) = C. Pada tangga nada ini tidak ada kres/mol. Dan dari tangga nada inilah semua perhitungan kres/mol dimulai. Tangga nada 1=C bila ditulis menjadi : C-D-E-F-G-A-B-ke...

Tuesday, February 18, 2020

Muatan IPA

4 comments
Rabu, 19 Februari 2020 Manfaat AirAir merupakan salah satu kebutuhan pokok semua makhluk hidup. Tidak hanya manusia yang membutuhkan air. Hewan dan tumbuhan pun membutuhkan air. Tanpa air, tidak ada kehidupan di dunia ini. Semua makhluk hidup tidak dapat bertahan hidup tanpa air. Air juga digunakan manusia untuk keperluan industri, pertanian, pemadam kebakaran, tempat rekreasi, transportasi, dan lain-lain. Air begitu penting bagi kehidupan manusia, hewan, dan tanaman. Sangat tepat jika ada yang mengatakan bahwa air merupakan sumber kehidupan.Manfaat Air bagi...

Monday, February 17, 2020

Contoh Soal Pengolahan Data

1 comments
Hari : Selasa,18 Februari 2020I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar dengan cara memberi tanda silang (x) pada huruf A, B, C, atau D.1. Di bawah ini adalah macam-macam sajian data, kecuali ....A. tabelB. piktogramC....

About Me

My photo
Biodata guru Nama : Rio Katmasanti,SPd.SD Pendidikan :S1 Unit Kerja : SD AL-Azhar 2 Bandar Lampung Guru Kelas : VA Jenis Kelamin : Perempuan Medsos : Instagram(riokatmasanti) Youtube (riokatmasanti)

PTS HARI KE 6

 Kamis,20 Maret 2025 Kelas : VC   السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ    Anak sholeh dan sholeha kelas VC,bagaimana kabarn...

follower

Blog Archive

Search This Blog

ALAT PEMOMPA DARAH MANUSIA (JANTUNG

ALAT PEMOMPA DARAH MANUSIA (JANTUNG

MACAM - MACAM BANGUN DATAR

MACAM - MACAM BANGUN DATAR

My Blog List

Pages

Blogger templates

Pages - Menu