Wednesday, April 21, 2021

MATEMATIKA(PENGOLAHAN DATA)

 Rabu,21 April 2021

Kelas : VA

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيم

 السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ

Anak sholeh sholeha VA bagaimana kabarnya di hari Rabu pada bulan Ramadhan yang penuh barokah ini .Semoga ananda semua dalam keadaan sehat dan tetap bersemangat  serta senantiasa dalam lindungan ALLAH SWT aamiin.Hari ini kita akan melakukan  kegiatan belajat  Matetika Pengolahan Dta. Kerjakan dengan teliti, semoga ananda semua mendapatkan nilai yang memuaskan aamiin.Sebelum ananda belajar awali dengan berdoa dahulu.,simak tauziah,sholat dhuha dan membaca  Aqaur'an.

 

MATERI       : PENGOLAHAN DATA

KELAS          : V

Tujuan pembelajaran :

1.     1.     Siswa dapat mencari median atau nilai tengah dari sebuah data

2.     2.     Siswa dapat menentukan modus dari sekelompok data

 

💫Pengolahan Data Tentang Nilai Tengah (MEDIAN)💫

Cara menghitung nilai tengah (median)  

Pemahaman Konsep Tentang Nilai Tengah (Media)

Perhatikan tabel berikut ini :

  

Nilai tengah pada baris pertama adalah 8

Nilai tengah pada baris kedua adalah 8

Nilai pada baris ketiga, karena nilai tengahnya ada 7 dan 8, maka (7+8) : 2 = 15:2 = 7,5

 

Kesimpulan :

Jadi, nilai tengah (median) adalah nilai tengah dari sekumpulan data setelah diurutkan.

💫 Pengolahan Data tentang Modus💫

👉Modus adalah nilai atau data yang sering muncul dari sekelompok data

Contohnya:

Data nilai matematika kelas V adalah : 70,80,70,85,85,85,90

Modusnya adalah 85 karena angka yang sering muncul adalah 85

TUGAS

1.       Tentukan median dan modusnya dari data berikut

a.       3,5,8,7,8,9,

b.      35,36,35,34,38

 

SELAMAT BELAJAR

4 comments:

M Deswan Ali Ifrokie 5A said...

Assalamualaikum wr wb
Nama:M Deswan Ali ifrokie
Kls:5A
Ket:Hadir
Absen:22
Terimakasih untuk materi hari ini bu guru wassalam

Meilia said...

Assalamualaikum wr.wb
Nama:Queensha Zhafirah Mulia Antonny
Kelas:5A
Ket:Hadir
terimakasih bu untuk materi hari inij

M.Fadillah CF said...

Assalamu'alaikum wr Wb
Nama : M.Fadillah Caesar Farandri
Kls 5A
Ket.hadir
Terima kasih materinya Bu
Wassalamualaikum

Muhammad Al Fatih Areska said...

Assalamualaikum
nama: Nasywa Areska Ramadhani
5A
Ket Hadir
terima kasih Materinya Bu

Post a Comment

About Me

My photo
Biodata guru Nama : Rio Katmasanti,SPd.SD Pendidikan :S1 Unit Kerja : SD AL-Azhar 2 Bandar Lampung Guru Kelas : VA Jenis Kelamin : Perempuan Medsos : Instagram(riokatmasanti) Youtube (riokatmasanti)

PAK

 Friday,22 November 2024 Grade : VC     السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ Bagaimana kabar ananda sholeh  Jum'at  baro...

follower

Blog Archive

Search This Blog

ALAT PEMOMPA DARAH MANUSIA (JANTUNG

ALAT PEMOMPA DARAH MANUSIA (JANTUNG

MACAM - MACAM BANGUN DATAR

MACAM - MACAM BANGUN DATAR

My Blog List

Pages

Blogger templates

Pages - Menu