Wednesday, January 06, 2021

BANGUN RUANG BALOK DAN KUBUS

 Rabu,6 Januari 2021

Assalaamualaikum anak sholeh sholeha VA bagaimana kabarnya di hari Rabu yang ceria ini semoga ananda semua dalam keadaan sehat dan tetap bersemangat aamiin.Sebelum ananda belajar awali dengan berdoa dahulu.,sima tauziah,sholat dhuha dan membaca alquran.Setelah membaca materi ini silahkan ananda beri tanggapan dikolom  komentar  untuk melihat   keaktifan siswa.

Materi :Bangun Ruang

Tujuan Pembelajaran : 

1.        1.  Siswa bisa mengetahui ciri- ciri bangun ruang balok dan kubus

2.        2. Siswa bisa menentukan volume bangun  bangun ruang kubus dan balok

👎

Bangun Ruang atau biasa disebut juga sebagai bangunan tiga dimensi merupakan jenis bangun yang memiliki ruang serta sisi-sisi yang membatasinya.

Bangun Ruang2a

Berikut ini ada beberapa bangun ruang disertai dengan rumus mencari luas permukaan dan volumenya.

1. Kubus

kubus

Sifat-sifat dari kubus adalah:

  1. Memiliki 6 sisi berbentuk persegi yang memiliki ukuran sama luas
  2. Memiliki 12 rusuk yang memiliki ukuran sama panjang
  3. Memiliki 8 titik sudut
  4. Memiliki 4 buah diagonal ruang
  5. Memiliki 12 buah diagonal bidang

Rumus Kubus
1.  Volume
Volume = s^3 = S X S X S
dengan s = rusuk kubus

Contoh soal 

 2. Perhatikan gambar berikut !


Tentukan volume kubus di atas!

Penyelesaian:
Diketahui panjang sisi kubus = s = 9 cm

Volume kubus = s × s × s
                        = 9 × 9 × 9
                        = 729
Jadi, volume kubus di atas adalah 729 cm3.
 

 

2. Balok

Balok

Sifat-sifat dari balok adalah:

1. Memiliki 6 sisi 
    Terdiri dari
 -  4 buah sisi dengan bentuk persegi panjang 
 -  2 buah sisi yang sama
2. Memiliki empat buah rusuk yang sama
3. Memiliki 4 buah diagonal ruang
4. Memiliki 12 buah diagonal bidang(sisi)
5. Memiliki 8 titik sudut 
6.  Memiliki 12 rusuk
 

Rumus Balok
1. Volume
Volume = P \times L \times T
dengan P = Panjang, L = Lebar, T = Tinggi

Perhatikan gambar di bawah ini !

Contoh Soal Balok 2

 Volume balok = P X  L X T

                        = 8 X 6 X 3

                        = 144 cm3

Jadi, volume balok di atas adalah  144 cm3

Soal Latihan

1. Sebutkan ciri - ciri bangun ruang balok

2. Sebutkan ciri - ciri bangun ruang kubus 

3. Sebuah kubus memiliki panjang rusuk 5 cm. Tentukan volume kubusnya

4. Tentukan volume balok di bawah ini

Volume Balok - Luas Permukaan, Rumus dan Contoh Soal

💫SELAMAT BELAJAR💫


 

12 comments:

M.Fadillah CF said...

Assalamu'alaikum wr Wb
Nama : M.Fadillah Caesar Farandri
Kls 5A
Ket.hadir
Terima kasih materinya bu

Meilia said...

Queensha Zhafirah Mulia Antonny ( Hadir). Terima kasih ya bu guru untuk materi pembelajaran matematika nya hari ini

Aishita Anisny Qumairanita said...

Aishita Anisny Qumairanita kelas VA hadir

M Deswan Ali Ifrokie 5A said...

Nama M Deswan Ali ifrokie
Hadir Terimakasih bu guru untuk materi mtk hari ini

Nazwa shafira said...

Nama : Nazwa shafira
Kls : 5A
Ket : hadir
Terimakasih bus guru materinya

M. Affan Hilman said...

Nama : M. Affan Hilman
Absen : 19
Hadir

Unknown said...

Lintang ni rabaktanabel hudariluh sidik VA hadir

Unknown said...

Abnan Arbi Farizi
Kelas : 5A
Ket. : Hadir
Trimaksih Bu atas materi yg diberikan.....🙏🙏

Fallianthy said...

Hersentiaz Meral Araga
Hadir bu

Fatmarush007 said...

Maulida aizzaty Al nadhifa
Kelas : 5a
Terimakasih Bu atas materi nya

Fitri Daryani said...

Sabrina Azti Rahma Sofi telah membaca materi dari ibu guru.terimakasih Bu guru 🙏

M. Raffa jhoferli Aqasa said...

Nama:M.Raffa jhoferli aqsa
Kelas:5A
Saya telah menyimak mateti ibu

Post a Comment

About Me

My photo
Biodata guru Nama : Rio Katmasanti,SPd.SD Pendidikan :S1 Unit Kerja : SD AL-Azhar 2 Bandar Lampung Guru Kelas : VA Jenis Kelamin : Perempuan Medsos : Instagram(riokatmasanti) Youtube (riokatmasanti)

PAK

 Friday,22 November 2024 Grade : VC     السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ Bagaimana kabar ananda sholeh  Jum'at  baro...

follower

Blog Archive

Search This Blog

ALAT PEMOMPA DARAH MANUSIA (JANTUNG

ALAT PEMOMPA DARAH MANUSIA (JANTUNG

MACAM - MACAM BANGUN DATAR

MACAM - MACAM BANGUN DATAR

My Blog List

Pages

Blogger templates

Pages - Menu